Posts

Showing posts from February, 2017

Uji Urin

Image
Pada saat dilakukan pemeriksaan di laboratorium,urin seorang pasien ternya ketika diuji dengan menggunakan indikator benedict ternyata menunjukkan reaksi warna menjadi merah bata,dan ketika diuji dengan indikator biuret menunjukkan reaksi warna ungu.berdasarkan hal tersebut analisislah penyakit yang dialami oleh pasien dan bagian ginjal manakah yang mengalami gangguan? Penjelasan: Urine yang diuji dengan Benedict, hasil merah bata berarti urine mengandung glukosa.  Urine mengandung glukosa, kemungkinan terjadi gangguan pada tubulus kontortus proksimal dalam hal reabsorpsi glukosa. Urine bisa juga mengandung glukosa akibat glukosa dalam darah sudah terlalu tinggi sehingga glukosa dalam tubulus tidak direabsorpsi (pada penderita diabetes mellitus). Urine diuji dengan Biuret hasil ungu berarti urine mengandung protein. Bagian yang mengalami kerusakan adalah glomerulus. Protein tidak seharusnya lolos saat tahap filtrasi di glomerulus. Namun karena ada kelainan di bagian tersebut, p...

Praktikum Uji Urin

Image
Kelompok 4: 1. Afifah Zahra Nurrahma (02) 2. Aira Fatikha Ardhani (03) 3. Imam Faturrahman (15) 4. M. Yasir W (19) Alat yang digunakan adalah sebagai berikut. 1.       Tabung reaksi 2.       Rak tabung reaksi 3.       Pipet tetes 4.       Kertas label 5.       Kaki tiga 6.       Urin 7.       Penjepit tabung reaksi 8.       Thermometer 9.       Gelas kimia 10.   Air panas 11.   Pembakar spiritus a.       Uji Urin yang Mengandung Gula Reagen Benedict digunakan untuk menguji bahan makanan yang mengandung gula. Reagen ini berwarna biru jernih. Setelah sampel yang diuji ditetesi reagen Benedict, maka akan terjadi perubahan warna. Apabila sampel berubah warna menjadi biru kehijauan atau kuning atau...

Model Penyaringan Darah Dalam Ginjal

Image
Kelompok 4: 1. Afifah Zahra Nurrahma (02) 2. Aira Fatikha Ardhani (03) 3. Imam Faturrahman (15) 4. M. Yasir W (19) alat dan bahan: 1. gelas kimia 2 buah 2. corong 3. kertas saringan 4. tepung terigu 5. air Cara Kerja: 1. Buatlah campuran dari tepung terigu dan air membentuk suatu larutan dengan perbandingan air dengan tepung 2:1.

pemecahan masalah mengenai sistem eksresi

Image
Bagian I Hubungan Latihan Fisik dengan Kesehatan  Latihan secara teratur baik untuk kesehatan. PERTANYAAN 1: Latihan Fisik Apa keuntungan dari latihan fisik secara teratur?  JAWABAN:  Keuntungan dari latihan fisik adalah sebagai berikut: 1. Latihan fisik membantu kesehatan jantung 2. Latihan fisik dapat membantu untuk mengurangi kelebihan berat badan. PERTANYAAN 2 1. Apa yang trejadi pada otot ketika dilakukan latihan fisik? 2. Mengapa kamu bernafas lebih berat ketika kamu melakukan latihan fisik dibanding ketika tubuhmu sedang istirahat? JAWABAN: 1.Yang terjadi pada otot ketika dilakukan latihan fisik adalah otot akan mendapatkan peningkatan aliran darah 2. Karena ketika sedang melakukan latihan fisik tubuh membutuhkan lebih banyak oksigen dibanding ketika tubuh sedang istirahat. Oleh karena itu kita nafas kita akan lebih berat ketika latihan fisik. Bagian II:  Hubungan Latihan Fisik dengan Kesehatan  Pernahkah kamu mendengar ...